ID230308

RABU 8 MARET 2023

17 MARKETS & CORPORATE

Blue Bird Perkuat Bisnis Penjualan Mobil Bekas

JAKARTA, ID – PT Blue Bird Tbk (BIRD) memperkuat bisnis penjualan mobil bekas melalui unit usahanya, Caready dan Mobil Go. Perseroan menargetkan penjualan mobil bekas mencapai 5.000-7.000 unit pada 2023. Mobil Go juga memperkenalkan varian baru yaitu Toyota Camry 2018 Tipe G, dari unit eks-taksi eksekutif atau yang lebih dikenal dengan Silver Bird, sebanyak 100 unit siap jual pada tahun ini. Direktur Caready dan Mobil Go PT Blue Bird Tbk Hery Sugia rto mengatakan, jelang puasa 2023 penjualan mobil di Indonesia telah kembali tumbuh setelah sempat turun di akhir tahun lalu. Hal ini didorong tingginya permintaan mobil bekas yang berkuali tas untuk penggunaan di mudik lebaran. “Mobil bekas operasional Bluebird dipilih oleh banyak kon sumen karena selain suku cadang yang mudah didapat, Blue bird telah memiliki reputasi selama lebih dari 50 tahun dalam hal pemeliharaan armada yang berkelanjutan dan berwawasan lingkungan di setiap bengkelnya,” ujar Hery dalam keterangan nya, Selasa(7/3/2023). Adapun penjualan varian mobil baru seperti Toyota Camry 2018 Tipe G akan diperjual belikan melalui pool Bluebird yang berada di pool BSD,Mampang dan Kelapa Gading. Hery juga menambahkan bahwa setiap unit kendaraan yang dijual memiliki keunggulan kualitas yang dapat dipertanggung jawabkan. Termasuk di dalamnya adalah bergaransi, memiliki dokumen resmi dan lengkap, terjamin keasliannya, sudah menjadi plat hitam, catatan perawatan berkala, hingga harga yang bersa ing. Selain itu, kilometer pakai yang rendah, serta kemudahan proses penjualan serta pencarian suku cadang. “Setiap unit mobil bekas operasional Bluebird yang dijual di Mobil Go telah melalui proses inspeksi terlebih dahulu di bengkel Bluebird yang telah tersertifikasi kelas A dari Sucofindo,” tegas Hery. Dari sisi lain, lini bisnis Bluebird lainya yaitu Caready, mer upakan perusahaan patungan atau joint venture (JV) bersama Mitshubisi UFJ Lease & Finance Co.Ltd dan PT Takari Kokoh Sejahtera, yang resmi dibentuk di Jakarta pada awal 2019. Berda sarkan laporan, Blue Bird memegang 51% saham. Pada tahun 2023 Caready siap ekspansi di berbagai daerah di Indonesia, seperti Pekanbaru,Balikpapan dan Pontianak. Saat ini Caready memiliki empat showroom yang berada di Bekasi,Sema rang, Surabaya dan Palembang. (c01) Surya Esa Tambah SahamPAU JAKARTA, ID - PT Surya Esa Perkasa Tbk (ESSA), melalui anak usahanya PT Sepchem, menyelesaikan akuisisi tambahan 10% saham PT Panca Amara Utama (PAU) senilai total Rp 1,77 triliun. Dengan demikian, kini Surya Esa memiliki 70% saham PAU dari sebelumnya 60%. Dalam keterangan resmi, Sepchem menerbitkan 17,79 miliar saham baru senilai total Rp 1,77 triliun kepada Surya Essa untuk pengalihan 10,54% saham di PAU. Saham baru yang seluruhnya diambil bagian oleh Surya Esa, dikeluarkan dan diterbitkan dari dalam simpanan (protepel) Sepchem. “Dengan selesainya proses akuisisi 10% saham, total kepemilikan saham ESSA di PAU yang sebelumnya 60% meningkat menjadi 70%,” tegas Sekretaris Perusahaan Surya Esa Perkasa Shinta D U Siringoringo dalam keterangan tertulis, Selasa (7/3/2023). Hubungan kedua perusahaan berdasarkan kepemilikan saham, Surya Esa merupakan pemegang saham pengendali dalam PT Sepchem sebesar 99,99%. Sedangkan berdasarkan kepengurusan, Direktur dan Komisaris Surya Esa Perkasa turut menjabat sebagai Direktur dan Komisaris PT Sepchem. Mereka adalah Komisaris Sepchem Rahul Puri, Presiden Direktur Sepchem Kanishk Laroya, dan Direktur Sepchem Isenta. Shinta menyebutkan, bisnis amoniak Surya Esa menyumbang 93% pendapatan perseroan pada 2022. Dalam periode tersebut, perseroan mengantongi pendapatan tertinggi dalam sejarah, yakni US$ 731 juta atau naik 141% (yoy). Laba bersih perseroan pun naik 894% dari US$ 14 juta pada 2021 menjadi US$ 139 juta tahun lalu. Pertumbuhan kinerja keuangan Surya Esa tahun lalu, disebut-se but berasal dari kondisi pasar yang menguntungkan pada 2022. Tambahan akuisisi PAU pun diharap akan memberi kontribusi signifikan terhadap pendapatan ESSA ke depannya. “Peningkatan penyertaan di PAU diharapkan dapat meningkat kan earnings per share (EPS), terutama mengingat proyek blue ammonia yang akan datang,” sambung Shinta. Emiten yang bergerak di sektor energi dan kimia dengan ke pemilikan kilang LPG dan pabrik amoniak ini, berencana memulai proyek blue ammonia . Proyek ini sedang dieksplorasi secara luas untuk digunakan sebagai bahan bakar alternatif yang lebih bersih. Sebelumnya, PT Sepchem meningkatkan modal dasar serta modal ditempatkan dan disetor penuh dari Rp 3,6 triliun menjadi Rp 14 triliun, berlaku efektif sejak 2 Maret 2023. Peningkatan modal dasar meliputi jumlah saham 36 miliar menjadi 140 miliar saham. “Peningkatan modal ditempatkan dan modal disetor dalam PT Sepchem yang semula 18,3 miliar saham atau senilai Rp 1,83 triliun menjadi 36,09 miliar saham atau Rp 3,6 triliun,” jelas Sekretaris Perusahaan Surya Esa Perkasa Shinta D U Siringoringo dalam keterbukaan informasi. Dia juga mengumumkan, perseroan mengeluarkan dan mener bitkan saham baru dari ‘dalam simpanan’ (portepel) PT Sepchem sebanyak 17,79 miliar saham dari total modal disetor dan ditempat kan perseroan. Saham senilai total Rp 1,77 triliun ini seluruhnya diambil bagian oleh ESSA. Peningkatan modal dasar serta modal ditempatkan dan disetor tersebut dinyatakan telah diterima dan sah berlaku. Hal ini berda sarkan Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia No. AHU-0013514.AH.01.02.Tahun 2023 ter tanggal 2 Maret 2022. (c02)

B Universe Photo/David Gita Roza

IHSG Turun Pengunjung berada di galeri Bursa Efek Indonesia, Jakarta, kemarin. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,59% ke level 6.766,75 pada perdagangan Senin (7/3/2023). Berdasarkan data RTI pukul 15.01 WIB, IHSG melemah 40,24 poin dan sempat mencapai level tertinggi di 6.812,95 dan terendah di 6.758 sepanjang sesi.

JAKARTA, ID – Sebanyak enam emiten siap menebar dividen besar untuk tahun buku 2022, seiring lonjakan kinerja keuangan. Mereka adalah PT Matahari Department Store Tbk (LPPF), PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG), PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO), PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN/PGAS), PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM), dan PT Bank Mandiri Tbk (BMRI). Enam Emiten Siap Tebar Dividen Besar

negosiasi, dengan recording date 12 Mei 2023. Sedangkan perdagangan saham dengan nilai nominal baru di pasar tunai dimulai pada 15 Mei 2023. “Perseroan belummemiliki rencana aksi korporasi yang berpengaruh terhadap jumlah saham dan/atau per modalan perusahaan terbuka dalam jangka waktu 6 bulan setelah tanggal pelaksanaan pemecahan saham,” sambung Marthalia. Dalam tiga tahun terakhir, harga saham TMAS tercatat sudah melesat 3.608,86%, dengan perjalanan tahun ini terapresiasi 53% secara year to date (ytd). Namu pada perdagangan Selasa (6/3/2023), saham emiten dari sektor transpor tasi yakni pelayaran dan pengangkutan peti kemas ini, justru terkoreksi 6,39% setelah pengumuman stock split . (c02) DBS juga masih bullish ke saham bank dan telekomunikasi, yang dito pang solidnya fundamental ekonomi nasional. DBS memilih saham PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI), karena valuasinya masih tertinggal dibandingkan tiga bank besar lain. “Selain itu, investor bisa mencer mati saham PT XL Axiata Tbk (ECXL) yang masih tertinggal dari saham PT Indosat Tbk (ISAT). Dalam sebulan terakhir, saham ISAT sudah naik 10%. Adapun saham PGAS menarik, karena menjanjikan yield dividen 10%” tulis DBS. DBS merekomendasikan pemodal mencermati saham-saham konsumer dan terkait serta perbankan selama Ramadan dan Lebaran. Sejauh ini, sa ham ritel dan konsumer sudah berki nerja baik. Namun, ada saham yang valuasinya masih tertinggal, yakni PT Indofood SuksesMakmur Tbk (INDF) dan PT PP London Sumatra Indonesia Tbk (LSIP).

investasi dari pemegang saham ritel sehingga turut serta mendukung per tumbuhan pasar modal di Indonesia,” ujar Martha dikutip dari keterbukaan informasi, Selasa (7/3/2023). Untuk rencana tersebut, perseroan akan meminta restu pemegang sa ham melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada 12 April 2023. Setelah mendapat restu, rencana waktunya, manajemen akan memberi pengumuman jadwal dan tata cara pelaksanaan stock split kepada publik pada 3 Mei 2023. Kemudian, perdagangan saham dengan nilai nominal lama di pasar reguler dan pasar negosiasi akan berakhir pada 10 Mei 2023. Sehingga pada 11Mei 2023, sahamTMAS mulai diperdagangkan dengan nilai nomi nal baru di pasar reguler dan pasar hasil kurang baik menimpa emiten sektor konsumer, karena kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) pada September 2022 dan lonjakan biaya produksi. Memasuki Maret 2023, DBS me nilai, IHSG biasanya cenderung men guat. Akan tetapi, tahun ini berbeda, karena pelaku pasar khawatir bank sentral Amerika Serikat (AS) The Federal Reser ve (The Fed) masih menaikkan suku bunga acuan. Hal ini masih akan terus terjadi sampai The Fed mengumumkan suku bunga acuan Federal Funds Rate (FFR) akhir Maret 2023. Saat ini, FFR bertengger di level 4,5-4,75%. Seiring dengan itu, DBS mempre diksi IHSG bergerak menyamping di level 6.800-6.900 pada bulan ini. Indeks baru bisa melesat semester II-2023, ditopang kondisi makro ekonomi yang lebih kondusif. Sampai akhir 2023, broker ini mematok target IHSG di level 7.700.

pertumbuhan laba bersih 45,83% men jadi Rp 1,38 triliun tahun 2022. Sejalan dengan itu, perseroan akan membagi kan dividen Rp 525 per saham untuk tahun buku 2022. Sementara itu, Indo Tambangraya membukukan laba bersih US$ 1,2 mil iar sepanjang 2022, melonjak 152,34% dibandingkan tahun sebelumnya US$ 475,57 juta. Laba bersih per saham dasar dan dilusian perseroan pada 2022 mencapai US$ 1,07 dari US$ 0,43. Adapun Bank Mandiri meraih laba bersih Rp 41 triliun tahun lalu, naik 46% dari 2021. PGN dan Telkom be lum merilis laporan keuangan tahun buku 2022. DBS menilai, secara keseluruhan, kinerja keuangan emiten-emiten yang diriset sejalan dengan prediksi. Sementara itu, laba bersih empat bank besar sepanjang 2022 mampu meno pang pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indo nesia (BEI), Februari 2023. Namun,

JAKARTA, ID - PT Temas Tbk (TMAS) telah mengantongi persetu juan prinsip Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 6 Maret 2023, terkait rencana pemecahan nilai nominal saham ( stock split ) dengan rasio 1:10. Dalam aksi korporasi ini, nilai nominal sahamTMAS akanmenjadi Rp 2,5 dari sebelumnya Rp 25. Sekretaris Perusahaan Temas Mar thalia Vigita menjelaskan, jumlah sa ham sebelum stock split 5.705.150.000, jumlah saham setelah stock split 57.051.500.000 saham. Adapun alasan melakukan stock split adalah men ingkatkan likuiditas perdagangan saham perseroan. “Selain itu, meningkatkan jumlah saham perseroan yang beredar di masyarakat, serta meningkatkan daya tarik atas saham TMAS dan minat Oleh Harso Kurniawan B erdasarkan catatan DBS Vickers Sekuritas Indo nesia, imbal hasil ( yield ) dividen, termasuk divi den interim, saham LPPF diprediksi mencapai 10%, ITMG 19%, ADRO 11%, PGAS 10%, TLKM 5%, dan BMRI 5%. Adapun pengumuman resmi pembagian dividen beberapa emiten akan dilakukan Maret-April 2023, setelah mereka menggelar rapat umum pemegang saham. “SahamADRO, ITMG, LPPF, BMRI, dan PGAS diharapkan memberikan yield dividen di atas 5%,” tulis DBS, dikutip Selasa (7/3/2023). Catatan Investor Daily , Adaro En ergy mencatatkan rekor laba bersih sepanjang sejarah pada 2022, yakni US$ 2,49 miliar, naik 167% dari 2021 sebesar US$ 933,49 juta. Kemudian, Matahari Department Store mencetak

Temas Kantong Persetujuan Stock Split 1:10

Marthalia Vigita

Acset Bukukan Kontrak Baru Rp 1,1 Triliun per Februari

Nantikan Kebijakan The Fed Investor melihat pergerakan saham melalui aplikasi, Jakarta, kemarin. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok pada perdagangan Selasa (7/3/2023) imbas aksi jual terutama dari investor asing jelang pernyataan The Fed terkait kebijakan suku bunga. Lebih lanjut, pelaku pasar juga masih cenderung wait-and-see menjelang testimony Jerome Powell, yang diharapkan dapat memberikan petunjuk lanjutan mengenai keberlanjutan kebijakan moneter ketat The Fed yang saat ini diekspektasikan akan terus berlanjut sampai akhir tahun.

sar 33% kontrak perseroan, struktur 42 %, dan fondasi sebesar 25% tahun lalu. Dia tidak bersedia menyebut kan target kontrak baru sepanjang tahun 2023. “Perseroan tidak bisa memberikan forward looking statement ,” tegas dia di Jakarta, Selasa (7/3/2023). Kendati begitu, Ratih menyatakan, perseroan akan terus berpartisipasi aktif dalam setiap peluang yang tersedia agar target perseroan tahun ini tercapai. Perseroan juga fokus memperbaiki aspek operational excel lence . (mwd)

Kontrak terbesar dikontribusikan dari proyek EleVee Penthouse & Residences dan pembangunan fasilitas di PT Astra Daihatsu Motor (ADM) dan PT Astra Honda Motor (AHA). Kemudian, proyek di Eka Hospi tal, GIK-UGM Yogyakarta, jalan tol Yogya Bawen Seksi I, mass house cluster Asya Sentarum, ADM welding & CKD press part building , Asya Genova fase I, proyek jalan di ADM, dan AHM paket 2. Dia menyebutkan, sektor in frastruktur menyumbangkan sebe

JAKARTA, ID - Emiten konstruksi Grup Astra, PT Acset Indonusa Tbk (ACST), Rp 1,19 triliun per Februari 2023. Salah satu proyek yang digeng gam perseroan adalah pembangu nan overpass dari Amman Mineral International. Selain itu, Sekretaris Perusa haan Acset Kadek Ratih Paramita menuturkan, perseroan menggarap proyek pekerjaan sipil dan pem bangunan jalan tol Probolinggo Banyuwangi. Sepanjang 2022, perseroan mampu merealisasikan kontrak baru sebesar Rp 2,1 triliun.

B Universe Photo/David Gita Roza

Made with FlippingBook Digital Publishing Software