SP200730
Kamis, 30 Juli 2020
Pol i t ik & Hukum
2
Suara Pembaruan
Positif Covid-19 Tembus 100.000 Pilkada Tetap Digelar 9 Desember 2020 [JAKARTA] Kasus positif Covid-19 di Indonesia terus bertambah. Hingga Rabu (29/7), tercatat ada 104.432 orang positif Covid-19, dengan 4.975 kematian dan 62.138 orang sembuh. Meski begitu, Pemilihan Kepala Daerah (pilkada) Serentak tetap akan digelar pada 9 Desember 2020. Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Arief Budiman menyatakan pihaknya telah menerbitkan Peraturan KPU (PKPU) 6/2020 tentang Pilkada dalam Kondisi Bencana Nonalam Covid-19.
Detik-detik Proklamasi Masyarakat Diimbau Hentikan Aktivitas
[ JAKARTA] Men t e r i S e k r e t a r i s N e g a r a (Mensesneg) Pratikno mengimbau masyarakat menghentikan sejenak akti- vitas saat memperingati Detik-Detik Proklamasi pukul 10.17 WIB pada 17 Agustus 2020. Masyarakat juga diharapkan melakukan sikap sempurna. “Hentikan semua keg- iatan dan aktivitas saudara selama tiga menit saja pada tanggal 17 Agustus 2020 pukul 10 lewat 17 menit waktu Indonesia bagian barat,” kata Pratikno dalam
Pelaksanaan pilkada nanti- nya menerapkan protokol kes- ehatan pencegahan Covid-19 secara ketat. Menurutnya, apa- bila pilkada pun ditunda, tidak ada yang dapat menjamin pada 2021 pandemi berakhir. Karena itu, dia menyatakan penting mempertimbangkan energi yang sudah dikeluarkan agar tidak terbuang sia-sia. “Supaya tidak sia-sia, bers- ama-sama menjadi tugas kita menjaga kesehatan dan kesela- matanmenyelenggarakanPilkada di tengah pandemi Covid-19,” katanya di Jakarta, Rabu (29/7). Dia menuturkan sebelum pemungutan suara pilkada di- tunda dari 23 September menjadi 9 Desember 2020, biaya yang keluar sudah mencapai Rp1 triliun. “Kalau dihitung, sudah habis sekitar Rp 1 triliun seluruh Indonesia, kemudian kita laku- kan penundaan ke 9 Desember,” ucapnya. Dia menambahkan sejak 15 Juni 2020, tahapan pra pencob- losan telah dilaksanakan sep- erti verifikasi faktual dukungan calon kepala daerah perseoran- gan hingga pencocokan dan penelitian (coklit) data pemilih. Senada dengan Arief, Komisioner KPU I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi menegaskan tahapan pilkada terus berjalan. Hal ini sebagaimana tertuang dalam PKPU 5/2020 tentang Tahapan, Program, dan Jadwal Pilkada. Menurutnya KPU juga terus mencermati perkembangan kasus Covid-19 di Tanah Air. Dia menegaskan data penu- laran Covid-19, dijadikan acuan untuk mengantisipasi dan me- mastikan tahapan pilkada tidak menyebarkan virus. Dia men- gungkap KPU juga berkoordi- nasi dengan sejumlah pihak seperti SatuanTugas Penanganan Covid-19. “KPU juga secara intensif berkoordinasi dengan berbagai pihak dalam pencegahan dan penanganan jika terjadi kasus di lapangan,” katanya. DiamenambahkanadaPKPU yang masih disusun antara lain terkait kampanye, pemungutan dan penghitungan suara. “Pada prinsipnya agar pilkada dapat berjalan secara demokratis dengan tetap memperhatikan aspek kesehatan dan kesela- matan,” ujarnya. Sementara itu, Anggota Badan Pengawas Pemilu ( Bawaslu)MochammadAfifuddin menilai fokus utama KPUdalam menyelenggarakan pilkada, cenderung pada persoalan pro- tokol kesehatan. Akibatnya, hal-hal lain terkait teknis tahapan pilkada menjadi kurang diper- hatikan. “Yang namanya syarat pilkada sehat ini ya protokol kesehatan , tapi jangan melu- pakan hal-hal terkait teknis tahapan yang itu menjadi ke- wajiban kita untukmenjaganya,” tegasnya.
antara
Pratikno
keterangan tertulis dari Sekretariat Presiden, Rabu (29/7). Pratikno pun menyebut, “Ambil sikap sempurna, berdiri tegak, untuk menghormati peringatan Detik-Detik Proklamasi.” Pemerintah juga mengimbau semua lembaga negara, menteri, hingga kepala daerah agar memasang dan mengi- barkan bendera Merah Putih pada 1-31 Agustus 2020. Pemasangan dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia. Pratiknomenuturkan penyelenggaraanUpacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 RI dan Upacara Penurunan Bendera akan dipusatkan di Istana Merdeka, Jakarta. Upacara dilaksanakan secara sederhana dan khidmat, sangat mini- malis danmematuhi protokol kesehatan pencegahan Covid-19. Komposisi petugas upacara di Istana Merdeka terdiri dari komandan upacara sebanyak satu orang, Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tiga orang berasal dari cadangan tahun lalu. Kemudian, pasukan upacara sebanyak 20 orang dari TNI dan Polri, korps musik 24 orang, pembawa acara dua orang, serta Pasukan Pelaksana Tembakan Kehormatan saat Detik- Detik Proklamasi Kemerdekaan RI berjumlah 17 orang yang berasal dari TNI. “Upacara hanya dihadiri oleh Presiden selaku Inspektur Upacara dan Wakil Presiden serta petugas upacara,” kata Pratikno. [LEN/C-6] Tangani Pandemi Covid-19 Partai Demokrat Dukung Pemerintah
ANTARA/ Abdu Faisal Wakil Ketua Umum DPP Partai NasDem Ahmad M Ali (tengah) didampingi Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad (kanan), calon wakil Wali Kota Tangerang Selatan Rahayu Saraswati Djojohadikusumo (kedua kiri) dan Ketua DPD Partai Gerindra Sumatera Barat Andre Rosiade (pertama kiri) di Kompleks Parlemen RI, Senayan, Jakarta, Rabu (29/7).
sekian. atau sebaliknya?Menurut saya dua-duanya harus berke- lindan bareng. Pilkada sehat, pilkada berkualitas, tahapannya juga berkualitas minim pelang- Kementerian DalamNegeri (Kemdagri) melalui Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah (Keuda), merilis realisasi Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD). Secara keseluruhan hingga Rabu (29/7), dana NPHD yang telah realisasikan ke KPU sebesar Rp9,36 triliun dengan persentase 91,73%. Kemudian untukBawaslu sejumlahRp3,150 triliun atau 91,07%, dan petugas p e n g a m a n a n m e n c a p a i Rp618,063 miliar atau 40,25%. Direktur Jenderal Keuda MochammadArdian mengung- kap, ada 209 pemerintah daerah (pemda) yang telah transfer 100% dana NPHD KPU yakni KalimantanTengah, Kalimantan Utara, Kalimantan Selatan, SumateraBarat, KepulauanRiau, Jambi, Bengkulu, dan 202 ka- bupaten/kota. Kemudian terdapat 61 pemda yangbelumtransfer 100% yaitu Sulawesi Utara (42,73%), Sulawesi Tengah (90%), dan 59 kabupaten/kota. “Dua pemda yang perlu diperhatikan karena dana pencairan NPHD KPU k u r a n g d a r i 4 0% y a k n i Kabupaten Halmahera Utara (39,43%) dan Kabupaten Halmahera Barat (34,99%),” kata Ardian. [C-6/R-14] garan,” ucapnya. Realisasi NPHD
Nasdem Dukung Muhammad-Saraswati
[JAKARTA] PartaiDemokrat (PD) mendukung pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19. Ketua Umum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyatakan dibutuh- kan persatuan menyikapi krisis akibat pandemi. “Tentu dalamberbagai hal kita memberikan support (dukungan) kepada pemerin- tah, karena dalam krisis yang dibutuhkan adalah persatuan, tidak saling menyalahkan, tapi boleh juga dalamberbagai hal kitamemberikanmasukan, rekomendasi, bahkan saya mengatakan kritik yangmem- bangun,” katanya usai bersi- laturahmi dengan Ketua UmumPartaiAmanatNasional (PAN) Zulkifli Hasan di Kantor DPP PAN, Jakarta, Rabu (29/7). Menurutnya PDdan PAN sudah lama menjalin kerja sama. Pertemuankali ini dalam rangka menyambung tali si- laturahmi dan semakinmem- pererat kerja sama. Dia mengungkap pertemuan membahas terkait situasi dan kondisi Tanah Air, termasuk keadaan global. “Tentukita sampai dengan hari ini juga harus berupaya keras untuk bersama-sama melawan Covid-19. Kita mengapresiasi segala kerja yang dilakukan oleh pemer- intah dan semua elemen bangsa yang memang memi- liki otoritas untuk menangani Covid-19 ini, tapi boleh lah kedua partai ini juga terus berkontribusi dalampemikiran, dalam pandangan, dan juga aksi nyata,” ucapnya. Hal senada disampaikan Zulkifli yangmenilai Indonesia perlu belajar dari pengalaman negara-negara maju dalam mengatasi pandemi. “Belum lagi ada persaingan, kompe- tisi antarnegara-negara besar yang tentu semuanya itu memerlukan kebersamaan, memerlukan kesamaan pan- dangan. Kami dan Demokrat sama-sama di luar pemerin- tahan. Kita bisa belajar, me-
lihat negara-negara maju sekalipun dalammenghadapi musibah ini,” ujar Zulkifli. Di sisi lain dalamkonteks Pilkada Serentak 2020 yang akan digelar di 270 daerah, AHY menyebut partainya cukup banyak berkoalisi dengan PAN. “Ada yang memang kami lihat sebagai daerah yangmemiliki signifi- kansi yang tinggi, yang po- tensial dan memiliki potensi menang yang juga baik. Tentu saya menyambut baik apa yang disampaikan Ketua Umum Pak Zulhas bahwa jika ada kebersamaan yang bisa kita lakukan dan untuk memenangkan pilkada terse- but, tentu kami akan lakukan sebaik-baiknya,” kata AHY. Tentu dalam berbagai hal kita memberi- kan support (dukungan) kepada pemerintah, karena dalam krisis yang dibutuhkan adalah persatu- an, tidak saling menyalahkan. “ AHY didampingi Sekjen PD Teuku Riefky Harsya, Bendahara Umum Renville Antonio, Waketum Vera Febhyanti, Ketua Bappilu Andi Arief, Kepala BPOKK Herman Khaeron, Wasekjen Jovan Latuconsina dan Direktur Eksekutif Sigit Raditya. Sementara jajaran PAN turut mendampingi Zulkifli antara lain Sekjen Eddy Soeparno, Waketum Asman Abnur danVivaYogaMauladi, Wasekjen Irvan Herman, dan Ketua DPP Desi Ratnasari serta Eko Patrio. [C-6]
P artai Nasdem resmi mengusung bakal calon wali kota dan wakil wali kota Tangerang Selatan, Banten, Muhammad-Rahayu Saraswati Djojohadikusumo. Wakil Ketua Umum Nasdem, Ahmad M Ali menyerahkan lang- sung surat rekomendasi kepada Saraswati di Ruang Fraksi Nasdem, Gedung Nusantara I DPR, Jakarta, Rabu (29/7). “Kami sangat bersyukur dan berterima kasih, sudah hari demi hari banyak yang menyatakan memberikan dukungan terha- dap pasangan Muhammad-Saraswati. Terima kasih PDI Perjuangan, Partai Gerindra, Nasdem dan kawan-kawan yang nantinya akan memberikan dukungan kepa- da kami,” kata Saraswati. Sementara itu, Ali yang juga ketua Fraksi Nasdem DPR menyatakan dukungan kepada Muhammad-Saraswati mengisyarat- kan bahwa Nasdem merupakan partai terbu- ka. “Kami tidak mengkhususkan partai ter- tentu untuk berkoalisi dan tidak berkoalisi. Adapun yang mempersatukan Nasdem dan Gerindra adalah ideologinya,” ungkapnya.
Dia menambahkan di beberapa daerah, Nasdem juga akan berkoalisi dengan Gerindra. Angkanya sekitar di atas 30 dae- rah dari 270 pilkada. “Bukan hanya di Tangerang Selatan, tapi banyak sekali di Pilkada Serentak kali ini. Di atas 30 daerah. Kami bersama-sama dengan Gerindra untuk mengusung calon yang kami yakini bahwa ketika diusung insyaallah menang,” imbuh- nya. Dia berharap para calon pemimpin dae- rah yang diusung dapat melahirkan kese- jahteraan untuk masyarakat. Dia memasti- kan setiap calon yang direkomendasikan, mengacu pada aspirasi rakyat. Khusus kepada Muhammad-Sara, menu- rutnya apabila berhasil memenangkan pilkada, dapat berdampak positf bagi Nasdem. “Kami berharap tentunya pilihan yang pas kali ini, sehingga 2024, Nasdem akan kembali menempatkan wakilnya di sana (DPRD Tangsel). Kemarin kan kami punya kursi dua, setidaknya kembali lagi kursi dua,” ucapnya. [C-6]
Berdasarkan hasil peman- tauan Bawaslu terhadap simu- lasi pemungutan suara yang digelar KPU pada 22 Juli 2020, ditemukan sejumlah catatan. Misalnya, antrian pemilih yang begitu panjang saat hendak masuk ke tempat pemungutan suara (TPS). Pasalnya sebelum masuk TPS, pemilih harus men- cuci tangan danmemakai sarung
tangan plastik. Menurutnya protokol kesehatan ini menye- babkan satu orang pemilih, membutuhkan waktu sekitar 2 menit hanya untuk masuk ke TPS. Dia menyatakan dibutuhkan tempat yang luas untuk mem- bangun TPS. Tujuannya agar antar pemilih dan petugas dapat saling menjaga jarak. Bawaslu
juga mencatat bahwa TPS yang didesain KPU belum ramah pemilih disabilitas. Pintu masuk TPS terlalu kecil sehingga me- nyulitkan pemilih disabilitas. Dia meminta KPU lebih mem- perhatikan hal-hal terkait teknis pelaksanaanpilkada. “Bagaimana pilkada ini berkualitas?Apakah kita harus memilih sehat yang penting sehat, kualitasnya
Iduladha di Tengah Pandemi Ma’ruf Amin: Momen Pengorbanan dan Bantu Sesama
[JAKARTA] Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengungkap peringatan Iduladha 1441H pada 31 Juli 2020, dilaksanakan di tengah pandemi Covid-19. Menurutnya, Iduladha sepatut- nya dijadikan momentum untuk memperbanyak amal ibadah dengan berbagi kebaikan dan membantu sesama anak bangsa. “Saat ini adalah kondisi yang tepat untuk melakukannya,
karena banyak saudara se- bangsa dan setanah air sangat membutuhkan uluran tangan kita,” katanya di Jakarta, Rabu (29/7). Dia mengajak umat Islam untuk mengambil nilai kete- ladanan Nabi Ibrahim bahwa untuk mencapai tujuan mulia, dibutuhkan suatu pengorbanan. “Saatnya kita umat Islam men- gambil makna keteladanan Nabi
Ibrahim yang rela mengor- bankan anak yang dicintai. Di sini terdapat nilai keteladanan bagi kita bahwa untuk mencapai tujuan mulia dibutuhkan suatu pengorbanan,” ujarnya. Menurutnya seluruh amal ibadah dan pengorbanan yang dilakukan padamomen Iduladha dapat menunjang terciptanya kehidupan yang harmonis. Baik antar sesama umat beragama
maupun dalam kehidupan ber- bangsa dan bernegara. “SemogaHari Raya Iduladha ini dapat meningkatkan kei- manan dan ketakwaan kita serta menumbuhkan rasa kasih sayang dan kepekaan kita ter- hadap sesama, dalam rangka membangun kembali bangsa Indonesia yang maju, produktif, dan aman dari Covid-19,” ucapnya. [MJS/C-6]
antara
Ma’ruf Amin
Made with FlippingBook Ebook Creator